BIOTEKNOLOGI MODERN
A.
TEKNOLOGI REPRODUKSI
Teknologi Reproduksi adalah usaha
manusia untuk mengatasi permasalahan dalam perkembangbiakan hewan atau tumbuhan
sehingga produk yang dihasilkan sesuai yang di harapkan.
Macam-Macam Teknologi Reproduksi :
Macam-Macam Teknologi Reproduksi :
1.
Hibridisasi
(Perkawinan Silang)
a.
Pengertian
Hibridisasi yaitu mengawinkan dua individu sejenis yang mempunyai sifat beda. Tujuan Hibridisasi adalah untuk mendapatkan individu baru yang mempunyai sifat yang berbeda dengan sifat induknya.
Hibridisasi yaitu mengawinkan dua individu sejenis yang mempunyai sifat beda. Tujuan Hibridisasi adalah untuk mendapatkan individu baru yang mempunyai sifat yang berbeda dengan sifat induknya.
b.
Proses
Øpersiapan
Økastrasi
Ø emaskulasi
Ø isolasi
Øpengumpulan serbuk sari
Øpenyerbukan
Øpelabelan
c.
Dampak Positif
§ Meningkatkan pendapatan dan kesejahteraan petani
d.
Dampak Negatif
§
Mengancam spesies asli
§
Kemungkinan mekanisme yang dapat menyebabkan efek genetik
2.
Inseminasi Buatan (Kawin Suntik)
a.
Pengertian
Yaitu memasukan sperma
ke dalam hewan betina menggunakan alat tertentu. Tujuan kawin suntik adalah
untuk mengatasi kesulitan bertemunya hewan jantan dengan hewan betina karena
faktor geografis atau factor masa kawin yang tidak bersamaan.
b.
Proses
Ø Mengetahui masa kawin hewan yang akan diinseminasi
Ø Menampung sperma dari sapi yang siap kawin
Ø Memasukkan sperma ke alat inseminasi buatan
Ø Memasukkan alat inseminasi buatan ke tubuh sapi
betina melalui lubang kelamin
c.
Dampak Positif
§
dihasilkan
spesies baruyang lebih baik dari reproduksi ilmiah karena induk sengaja dipilih
yang punya sifat unggul
d.
Dampak Negatif
§
punahnya
hewan atau tumbuhan yang tidak unggul
3.
Kloning
a.
Pengertian
Yaitu mengganti sel
telur dengan inti sel somatis (Sel Tubuh), diberi kejutan listrik sehingga sel
telur akan berkembang menjadi embrio, kemudian embrio ditanamkan pada rahim
hewan betina. Individu baru yang terbentuk mempunyai sifat yang sama persis
dengan induk yang di ambil inti sel somatisnya.
b.
Proses
Ø Menyiapkan sel telur yang sudah diambil intinya
Ø Menyatukan sel telur yang tidak berinti dengan sel
dewasa dari organ tubuh (sel kelenjar susu,sel kulit atau sel embrio)
Ø Hasil penggabungan (zigot) di tanam dalam uterus
c.
Dampak Positif
§ Meningkatkan
produksi dengan menyediakan bibit unggul secara cepat
§
Mendapatkan ternak unggul yang diharapkan
d.
Dampak Negatif
§
Resiko kesehatan terhadap individu hasil cloning
§
Terjadi kekacauan kekerabatan dan identitas diri dari klona (hasil
kloning)
4.
Kultur Jaringan
a.
Pengertian
Yaitu memperbanyak
tanaman dengan cara menanam jaringan tertentu (jaringan meristem) . Keuntungan
: menghasilkan individu baru dalam jumlah banyak, sifat sama dengan induk, dan
dalam waktu yang lebih cepat.
b.
Proses
Ø Mengetahui masa kawin hewan yang akan diinseminasi
Ø Menampung sperma dari sapi yang siap kawin
Ø Memasukkan sperma ke alat inseminasi buatan
Ø Memasukkan alat inseminasi buatan ke tubuh sapi
betina melalui lubang kelamin
c.
Dampak Positif
§ dihasilkan
spesies baruyang lebih baik dari reproduksi ilmiah karena induk sengaja dipilih
yang punya sifat unggul
d.
Dampak Negatif
§
punahnya
hewan atau tumbuhan yang tidak unggul
5.
Transgenik
a.
Pengertian
transgenik
adalah memindahkan gen dari satu makhluk hidup ke makhluk hidup lainnya, baik
dari satu hewan ke hewan lainnya atau dari satu tanaman ke tanaman lainnya,
atau dari gen hewan ke tanaman dan sebaliknya.
b.
Proses
Ø ekstraksi DNA dari plasmid Agrobacterium tumafaciens
Ø cloning gen oleh bacteria vektor
Ø multifikasi dan regenerasi bagian-bagian tumbuhan sehingga terbentuk
tumbuhan yang bersifat baru
c.
Dampak Positif
§ Rekayasa Transgenik
dapat menghasilkan produk lebih banyak dari sumber yang lebih sedikit
§ Rekayasa tanaman dapat
hidup dalam kondisi lingkungan ekstrem akan memperluas daerah pertanian dan
mengurangi bahaya kelaparan
§ Makanan dapat
direkayasa supaya lebih lezat dan menyehatkan
d.
Dampak Negatif
§ Berbagai komoditas
pertanian hasil rekayasa genetika telah memberikan ancaman persaingan serius
terhadap komoditas serupa yang dihasilkan secara konvensional
§ Akan muncul bahan
kimia baru yang berpotensi menimbulkan pengaruh toksisitas bahan pangan
§ Akan muncul penyakit
baru ataupun menjadi faktor pemicu bagi penyakit lain akibat dari munculnya
berbagai jenis bahan kimia baru , contohnya gen aad yang terdapat didalam kapas
transgenik dapat berpindah ke bakteri penyebab kencing nanah (Gonore),
Neisseria Gonorrhoeae
§ Berpotensi akan
terjadinya erosi plasma nutfah
§ Akan terjadi pergeseran gen
§ Berpotensi akan
terjadinya pergeseran ekologi
6.
Bayi Tabung
a.
Pengertian
Yaitu mempertemukan
sperma dengan sel telur (ovum) di luar tubuh induknya. Setelah terjadi
pembuahan (Fertilisasi), embrio yang terbentuk kemudian di tanamkan pada rahim
hewan betina. Tujuan bayi tabung
adalah untuk mengatasi tidak dapat bertemunya sperma dan ovum di dalam tubuh
hewan betina.
b.
Proses
Ø Sel telur diambil dari ibu dengan diseleksi
Ø Sperma diambil dari ayah
Ø Sel telur dan sperma dipertemukan dalam cawan petri
berisi nutrien
Ø Setelah terjadi fertilisasi dan terbentuk zigot
kemudian berkembang jadi embrio ,embrio akan ditanam(nidasi) di
dalam uterus(rahim)
Ø Embrio tumbuh dan berkembang di uterus
c.
Dampak Positif
§
Menciptakan bibit unggul
§
Meningkatkan gizi masyarakat
§
Melestarikan plasma nutfah
§
Meningkatkan kualitas dan kuantitas
produksi sesuai dengan keinginan manusia
§
Membantu pasangan yang kesulitan mendapatkan
keturunan dengan jalan pintas bayi tabung
d.
Dampak Negatif
§
Pada
perbanyakan keturunan dengan kultur jaringan yang memiliki materi genetis yang
sama akan mudah terkena penyakit
§
Merugikan
petani dan peternak lokal yang mengandalkan reproduksi secara alami
§
Dikhawatirkan
adanya penyalahgunaan teknologi reproduksi untuk kepentingan pribadi yang
merugikan orang lain
§
Mengganggu
proses seleksi alam
B.
RADIASI
1. Pengertian
Radiasi adalah penyinaran
dengan menggunakan gelombang
elektromagnetik untuk memperoleh bibit unggul dengan sifat unggul yang menetap.
2. Dampak
§ Kesegaran bahan pangan tidak berubah
§ tidak menimbulkan polusi pada lingkungan
§ meningkatkan mutu
C.
HIDROPONIK
1.
Pengertian
Hidroponik adalah teknik bercocok tanam dengan media air atau pasir/krikil
tanpa menggunakan tanah.
2.
Dampak
§ Terhindar dari serangan hama dan penyakit yang berasal
dari tanah
§ Hemat pupuk karena pemberiannya diatur sesuai dengan
kebutuhan
§ Mutu sayuran atau buah yang dihasilkan lebih baik dari
pada menggunakan media tanah
§ Tidak tergantung pada tempat dan musim
Tidak ada komentar:
Posting Komentar